ES CENDOL SEGAR

ES CENDOL SEGAR - Hallo sahabat Resep Masak, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul ES CENDOL SEGAR, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : ES CENDOL SEGAR
link : ES CENDOL SEGAR

Baca juga


    ES CENDOL SEGAR

    Tentu anda sering mendapati jajanan es cendol dijual di pasar tradisional. Menggiurkan, bukan? Namun berapa kali anda mengurungkan niat untuk membelinya karena tidak yakin dengan kebersihan yang digunakan untuk pembuatan es cendol tersebut? Agar anda tak perlu lagi ragu mengonsumsi es cendol, kami sajikan resep es cendol bagi anda.
    Bahan-bahannya yaitu:


    es cendol segar
    Bahan Cendol :
    120 gr tepung beras
    3 sdm tepung sagu
    1 sdm air kapur sirih
    Bberapa lmbar daun pandan diblender dgn 600 ml air,saring ambil air pandannya
    Sedikit Garam


    Secukupnya Air Es
    Cetakan Cendol,Klo nda punya,pke plastik segitiga,gunting kecil ujungnya
    Bahan Kuah Gulamerah :
    200 gr gulamerah
    2 sdm gulapasir
    400 ml air
    1 lmbar daun pandan/potongan buah nangka
    (rebus semua bahan,sampai mendidih,saring)
    Santan :
    400 ml santan kental dari 1 butir kelapa direbus dgn sejumput garam dan selembar daun pandan,rebus jaga, jangan smpai santan pecah

    Langkah
    Adonan Cendol : Dalam Wadah Campur Rata Tepung beras,tepung sagu,garam,air pandan,air kapur sirih,aduk mngunakan wisk hingga tidak bergerindil.
    Pindahkan Kedalam Wajan,Masak dgn api kecil,aduk terus jgn smpai gosong,masak hingga adonan mengental licin mengkilat dan kalis tanda adonan sdah matang,matikan api.

    Siapkan baskom berisi air Es,Taruh Cetakan Cendol diatasnya,masukan adonan cendol yg msih panas kdalam cetakan, gunakan Sendok utk menekan adonan keluar dari sela2 lubang Cetakan,lakukan hingga slesai smpai adonan abis,simpan dlm kulkas.
    Tata Cendol Secukupnya mangkuk kecil atau gelas,masukan air gulamerah dan Santan,beri es batu aduk rata, Es cendol segar pun siap meluncur ketenggorokan. slamat menikmati es cendol segar..








    Demikianlah Artikel ES CENDOL SEGAR

    Sekianlah artikel ES CENDOL SEGAR kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

    Anda sekarang membaca artikel ES CENDOL SEGAR dengan alamat link https://hobiyymasak.blogspot.com/2016/09/es-cendol-segar.html

    Related Posts :