Talam Labu & Jagung

Talam Labu & Jagung - Hallo sahabat Resep Masak, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Talam Labu & Jagung, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Talam Labu & Jagung
link : Talam Labu & Jagung

Baca juga


    Talam Labu & Jagung



    Kemaren aku bikin kuis di instagram, berhadiah 3 set keramik cantik dari Nuanza Porzelain...dan sukses berhasil membuat teman-teman penasaran...hihi. Dari 900 yang ikut kuis, belum ada yang seratus persen benar menebak bahan-bahan kue yang aku buat sich. Namun ada juga yang sudah mendekati benar. Jadi tetap akan di  undi hadiahnya yang mendekati benar.


    Yang nggak mau ketinggalan kuis atau give away atau info-info live dari dapurku, jangan lupa follow instagram aku ya..di akun @bunda_didi. Di web tetap aku update, cuma biasa duluan tayang fotonya di instagram, karena lebih parkatis pakai hape, sudah bisa upload. Tapi resep-resep tetap aku upload di sini sich..hihi. Di sini mah jadi buku online masakanku, biar aku sendiri juga ngga lupa..jika lagi coba-coba bikin resep atau menu baru, harus segera di catat resepnya.

    Untuk video juga , aku pengen bisa update tiap hari di youtube aku www.diahdidi.com. Yuk jangan lupa di subcribe juga ya teman-teman. Pokoknya sehari kudu coba resep baru biar lebih variatif menu di rumah, juga buat bahan konetn web atau you tube..hihi. Pokoknya..semangat terus dech.  Oke, langsung aja ya aku share resep baru ini, yang aku pakai untuk kuis kemaren. Ini seperti talam tapi bahannya sengaja di bikin unik biar tidak mudah di tebak..hihi. Dan rasanya juga legit enak.

    Selamat mencoba teman-teman, jika suka ya....

    Talam Labu & Jagung

    Bahan :
    250 gram labu, kukus, haluskan , campur dengan 2 sendok makan santan / susu juga boleh sesuai selera
    2 butir telur
    80 gram gula pasir
    100 gram margarin, lelehkan
    1 bungkus agar -agar warna putih
    1/8 sendok teh garam
    1 bungkus kecil vanili
    2 buah jagung manis, sisir
    4 sendok makan tepung terigu
    2 sendok makan maizena

    Cara Membuat :
    Campur semua bahan kecuali Jagung
    Aduk rata
    Saring jika perlu agar adonan halus
    Masukkan Jagung
    Aduk rata
    Olesi cetaan dengan minyak
    Tuang adonan
    Kukus 30 menit hingga matang
    Dinginkan
    Keluarkan dari cetakan
    Sajikan 



    Demikianlah Artikel Talam Labu & Jagung

    Sekianlah artikel Talam Labu & Jagung kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

    Anda sekarang membaca artikel Talam Labu & Jagung dengan alamat link https://hobiyymasak.blogspot.com/2017/09/talam-labu-jagung.html

    Related Posts :