Resep Sayur Sop

Resep Sayur Sop - Hallo sahabat Resep Masak, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Resep Sayur Sop, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Resep Sayur Sop
link : Resep Sayur Sop

Baca juga


    Resep Sayur Sop

    Bahan

    2 buah wortel ukuran kecil
    5 buah buncis
    1 buah kentang ukuran kecil
    1/2 kembang kol ukuran kecil
    4 lembar kol
    5 siung bawang merah
    Bubuk merica secukupnya
    Garam secukupnya
    Kaldu ayam secukupnya
    Air secukupnya

    Bumbu halus
    3 siung bawang putih

    Cara Memasak

    Tumis bawang merah yang telah diiris hingga harum, lalu masukkan bumbu halus, masak hingga warna agak coklat

    Tambahkan air lalu masukkan wortel masak hingga setengah matang, setelah itu masukkan kembal kol, kentang dan buncis masak hingga matang

    Masukkan kol, masak hingga kol matang jangan lupa masukkan garam dan kaldu ayam secukupnya

    Boleh di tambahkan bawang goreng, bawang daun atau seledri, terganting selera



    Demikianlah Artikel Resep Sayur Sop

    Sekianlah artikel Resep Sayur Sop kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

    Anda sekarang membaca artikel Resep Sayur Sop dengan alamat link https://hobiyymasak.blogspot.com/2019/10/resep-sayur-sop.html

    Related Posts :